Ketahui Lebih Dalam Ciri Millenial di Jenius

Bicara soal milenial pasti yang ada dibenak anda adalah generasi yang lahir sekitar tahun 1980 an hingga 2000 an. Yap, memang tebakan anda benar. Generasi millenial lahir di saat teknologi juga tengah berkembang pesat. Sehingga disebutlah milenial yang terpusat pada teknologi. Millenial lebih menyukai akan hal hal yang pengerjaannya dapat dilakukan secara cepat mudah dan juga efisien. Bahkan termasuk dalam hal melakukan transaksi banking sekarang lebih mudah dengan menggunakan jasa online dari Jenius.

Dengan internet segala kebebasan berekspresi milenial bisa dilakukan. Lantas selain hal itu apa sajakah ciri ciri lain dari generasi millenial.

milenial
milenial
  • Generasi milenial bekerja dengan cara efektif namun juga cerdas

Faktanya para milenial lebih menyukai cara kerja yang efektif namun dengan penghasilan fantastis. Dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi dan internet, mereka dapat mengerjakan segala bentuk kegiatan mereka dengan sangat baik dan cukup memuaskan. Hanya saja milenial perlu hati hati dalam menggunakan internet dengan bijak dan benar.

  • Menyukai kerja sama

Jika dulu sebelum lahirnya generasi millenial masyarakat lebih cenderung mengerjakan segala sesuatunya secara individu. Berbeda dengan kini yang lebih menyukai adanya kolaborasi juga kerjasama yang baik antar anggota lainnya. Baik terhadap sesama pegawai, senior ataupun atasannya.

  • Menyukai akan tantangan

Berikutnya, milenial lebih menyukai hal hal yang berbau tantangan. Hal ini dikarenakan sifat milenial yang lebih mudah bosan.membuatnya merasa tertantang dengan adanya hal hal yang baru yang sifatnya lebih menantang. Justru dengan sifat tertantang mereka ini membuatnya menjadi milenial yang berenergi positif.

  • Millenial sosok pekerja keras juga berpikiran positif

Sosok milenial lebih dikenal dengan sosok yang giat bekerja keras juga berpikiran positif. Mereka bisa dikatakan menjalani hidup lebih optimis untuk masa depannya. Setengah persen data yang diperoleh berdasarkan penelitian. Menunjukkan jika para milenial lebih bekerja keras. Millenial juga memiliki cara yang strategis dalam menembangkan karir mereka. Dan tentunya dengan mendapatkan hasil yang optimal hasil kerja keras yang telah mereka dapatkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *