Tips Cara Cek Liontin Berlian Asli

Ragam koleksi perhiasan seperti halnya liontin berlian asli adalah kebutuhan bagi mereka yang ingin menawan.  Saat ini, perhiasan berlian memiliki banyak sekali model serta desain  mulai yang sederhana hingga yang tampak mewah. Bahkan kamu pun bisa menemukan berlian dengan desain yang unik dan  berbeda. Memang berlian memiliki kilau yang terpancar yang bisa membuat penampilan kita lebih  menarik. 

Walau identik dengan kesan glamor dan elegan, perhiasan berlian sebenarnya cocok-cocok saja digunakan  untuk aktivitas sehari-hari.  Mari bereksperimen dengan hal yang baru! Misalnya, memakai perhiasan berlian untuk keseharian dengan desain yang unik dan berbeda dengan yang lainnya. Berikut ini adalah tips yang dapat kamu ikuti dalam memilih perhiasan berlian untuk aktifitas sehari-hari. 

Tips memilih perhiasan berlian untuk aktifitas sehari-hari. 

  1. Pilih berlian dengan desain yang simpel dan unik

Bila kamu ingin memakai berlian dalam aktifitas keseharian, pastikan kamu memilih desain yang simpel,  modern dan youthful. Pilihlah desain yang bisa digunakan untuk semua usia dan cocok jika dipadukan dengan berbagai gaya pakaian. Kamu dapat memilih perhiasan berlian berbeda berupa kalung atau cinci yang terasa santai bila dipakai sehari-hari.

  1. Pakai liontin

Cara lainya yang dapat kamu lakukan agar tampil simpel dan berbeda dengan berlian adalah dengan menggunakan liontin. Liontin yang bertahtakan berlian memang mencuri perhatian dan dapat menghighlight area dada atas dan leher. Pastikan gaya pakaianmu sesuai supaya kilau liontin berlian tetap dapat terpancar.

Perhiasan yang dibuat dari berlian pastinya memiliki harga yang mahal. Maka sangat butuh kehati-hatian dan ketelitian saat akan membelinya. Setidaknya ada hal yang harus kamu tau tentang mana liontin berlian asli dan mana yang berlian palsu, agar kamu terhindar dari penipuan.  Perhiasan berlian memiliki perbedaan dengan yang palsu. Tidak akan sulit membedakanya jika  kamu sudah terbiasa membelinya. Karena keaslian berlian bisa  dilihat dari karakteristiknya. Namun tidak banyak orang juga yang tau bagaimana cara membedakanya. Oleh sebab itu berikut ini kami berikan informasi terkait ciri-ciri berlian asli dan yang palsu

liontin berlian asli

Ciri-ciri berlian asli dan yang palsu 

1. Tidak gampang pecah

Ciri berlian yang asli adalah kekuatannya. Berlian asli kuat dan tidak mudah pecah. 

Berlian asli tidak gampang pecah karena kekuatan dan juga proses formulasi serta kondisinya.

2. Refleksi Cahaya

Berlian asli bisa memantulkan atau mereflesikan cahaya terlepas dari sisi mana saja. Sinar cahaya saat memasuki berlian, lalu mengenai bagian bawah permukaan berlian dan kemudian karena bentuk kemiringanya, ia jadi memantul lagi ke permukaan lalu keluar dari sisi lainya. Hal ini membuat berlian tanpak berkilau. Jika berlian tidak bisa merefleksikan cahaya sudah pasti itu palsu. 

4. Tak ada goresan

Karena  berlian itu kuat dan kokoh,  membuatnya tidak mudah tergores. Berlian yang asli tidak akan ada goresan di permukaannya jadi dengan mudah bisa dibedakan dengan yang berlian palsu. Jika berlian mudah tergores walau dengan gesekan benda kecil saja, maka ada kemungkinan jika berlian itu palsu.

5. memiliki warna berbeda

Berlian yang paling langka biasanya terdiri dari 3 warna yakni biru, merah muda, dan kuning.

Ketika membeli berlian dengan warna selain ketiga warna tersebut, sebaiknya janga lupa untuk  menanyakan kejelasan terkait warna lainya tersebut kepada pemilih gerai perhiasan.

Berlian selain sebagai perhiasan juga  bisa digunakan untuk investasi. Harga berlian sendiri semakin meningkat dari tahun ke tahun. Oleh  sebab itu, tidak akan ada ruginya jika anda membeli perhiasan ini. Jangan lupa pastikan berlian yang anda beli memiliki sertifikat khusus, karena  sertifikat  tersebutlah yang  menandakan berlian anda asli. Demikianlah uraian tentang liontin berlian asli 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *